Bulan Ramadan selalu dinanti oleh umat Muslim setiap tahun. Selain menahan lapar dan dahaga, banyak orang saling berbagi kata-kata puasa sebagai penyemangat dan persiapan Ramadan.
Tradisi mengirim ucapan Ramadan kepada keluarga dan teman sudah menjadi cara tersendiri untuk mempererat silaturahmi di bulan suci ini. Simak artikel ini dan temukan kata-kata yang pas untuk dikirim ke teman maupun saudaramu.
Sebenarnya, kata-kata selamat menunaikan ibadah puasa tidak melulu harus serius. Ada yang bernuansa lucu dan menghibur, ada pula yang menyentuh hati penuh makna.
Baik ucapan menyambut puasa secara umum maupun yang spesifik, seperti kata-kata buka puasa, bertujuan sama, yaitu memberi semangat dan inspirasi selama menjalankan ibadah puasa.
Nah, untuk mendapatkan inspirasinya, cek beberapa contoh di bawah ini:
Puasa terkadang terasa berat, tapi kata-kata puasa lucu dapat menghibur dan membuat tersenyum meski perut keroncongan. Humor ringan tentang sahur, menahan lapar, atau menanti waktu berbuka bisa jadi pelipur lara di tengah hari.
Berikut beberapa contoh kata-kata puasa lucu yang bisa bikin suasana lebih ceria:
Kata-kata puasa lucu di atas bisa kamu jadikan hiburan saat energi mulai turun. Dengan tersenyum dan tertawa kecil, puasa terasa lebih ringan dan hati tetap gembira sampai waktu berbuka tiba.
Baca juga: 150 Quotes Ramadhan Aesthetic dengan Makna Menyentuh Hati
Tidak sedikit orang yang mencari kata-kata puasa Ramadan yang menyentuh hati untuk dijadikan renungan atau caption berkesan. Kutipan bernuansa menyentuh hati biasanya berisi pesan spiritual, motivasi halus, dan pengingat akan makna puasa yang sebenarnya. Berikut beberapa contohnya:
Kata-kata di atas sarat akan hikmah dan motivasi puasa. Sangat cocok untuk dijadikan penyemangat pribadi atau dibagikan kepada orang tersayang agar sama-sama termotivasi menjalani ibadah di bulan suci.
Selain bernuansa lembut menyentuh hati, ada pula kata-kata motivasi puasa yang bernada tegas dan membakar semangat. Kutipan seperti ini biasanya digunakan untuk menyuntik semangat agar tetap kuat meraih hikmah puasa Ramadan.
Berikut beberapa kata-kata motivasi penuh energi yang bisa kamu resapi:
Membaca kata-kata motivasi di atas bisa membangkitkan lagi energi positif dalam dirimu. Di saat rasa lapar mulai menghampiri, ingatlah pesan-pesan tersebut agar kamu kembali fokus pada tujuan puasa.
Itulah beberapa kata-kata puasa yang bisa kamu pakai, mulai dari yang lucu menghibur, menyentuh hati, hingga yang bisa membakar semangat di bulan Ramadan.
Selain mencari kata-kata yang pas di bulan suci ini, kamu juga harus mempersiapkan segalanya untuk menyambut hari kemenangan, misalnya alat ibadah, baju hari raya, maupun kue lebaran.
Untuk itu, kamu bisa mencarinya di Shopee mulai sekarang. Di sini, kamu bisa belanja lebih hemat dengan memanfaatkan voucher gratis ongkir, diskon, hingga promo lainnya yang disediakan oleh toko.
Skema pembayaran yang ditawarkan pun bervariasi, mulai dari ShopeePay, COD, transfer bank, hingga virtual account.
Jadi, tunggu apa lagi? Yuk, lengkapi perlengkapan ibadahmu untuk menyambut Ramadan dengan belanja mudah dan hemat hanya di Shopee!
Baca juga: 50 Pantun Ramadhan yang Menyentuh, Unik, Hingga Lucu
https://shopee.co.id/inspirasi-shopee/kata-kata-puasa/
